Berawal dari suatu percakapan di kelas, sesudah pembagian nilai ulangan Kimia. Kertas yang ku pegang memiliki angka "70" dengan tinta merah tercoreng tegas di bagian atas. Mencoba menutupi nilai itu, aku menoleh ke teman sebangku, seorang keturunan Yunani yang juga sedang menatap kertas ujiannya dengan seksama. Bedanya, dia...